Google Retsleting - Ketemu lagi di fayescool.blogspot.com yang pada kesempatan yang berbahagia ini akan mencoba share Tentang "Google Retsleting" diblog keren yang butut ini. Seperti apakah penampakan dari info tentang "Google Retsleting" ini, mari kita cekidot bersama-sama berikut ini:
Ternyata kemarin ada yag aneh dengan gambar di google. Seperti biasanya google akan menampilkan sesuatu gambar ketika memperingati hari-hari tertentu. Ternyata keli ini google memperingati hari kelahiran si pencipta zipper atau retsleting. Berikut penampakan google pada saat itu:
Bernama lengkap Otto Fredrik Gideon Sundback (24 april 1880-21 Juni 1954) adalah seorang insinyur listrik berkebangsaan campuran Amerika-Swedia. Sundback merupakan orang dibalik berkembangnya zipper atau retsleting. Dia juga menemukan mesin produksi untuk retsleting.
Meskipun bukan pencetus pertama retsleting, Sundback telah banyak membuat kemajuan dalam pengembangan retsleting pada tahun 1906 dan 1914. Dia meningkatkan Judson C-curity Fastener. Saat itu produk perusahaan masih menggunakan kancing serta kait. Pengembangan versi perbaikannya diberi nama Plako.
Di tahun 1914, Sundback mengembangkan versi terbaru dengan kode nama “No Hookless 2” yang merupakan logam retsleting modern seperti banyak digunakan sekarang. Penemuannya ini dihadiahi paten oleh Amerika Serikat untuk Fastener Separable yang dikeluarkan pada tahun 1917.
Retsleting sendiri populer pada tahun 1923 oleh BF Goodrich, setelah dipasang pada produk sepatu boots mereka. Dua puluh tahun kemudian industri fashion mulai menggunakan retsleting. Tepatnya pada perang dunia ke II dimana para tentara mulai menggunakan celana panjang dan baju dengan retsleting.
Demikianlah sharing ane tentang "Google Retsleting" di fayescool.blogspot.com ada salah apapun saya mohon maaf. Happy Blogging..
Ternyata kemarin ada yag aneh dengan gambar di google. Seperti biasanya google akan menampilkan sesuatu gambar ketika memperingati hari-hari tertentu. Ternyata keli ini google memperingati hari kelahiran si pencipta zipper atau retsleting. Berikut penampakan google pada saat itu:
Bernama lengkap Otto Fredrik Gideon Sundback (24 april 1880-21 Juni 1954) adalah seorang insinyur listrik berkebangsaan campuran Amerika-Swedia. Sundback merupakan orang dibalik berkembangnya zipper atau retsleting. Dia juga menemukan mesin produksi untuk retsleting.
Meskipun bukan pencetus pertama retsleting, Sundback telah banyak membuat kemajuan dalam pengembangan retsleting pada tahun 1906 dan 1914. Dia meningkatkan Judson C-curity Fastener. Saat itu produk perusahaan masih menggunakan kancing serta kait. Pengembangan versi perbaikannya diberi nama Plako.
Di tahun 1914, Sundback mengembangkan versi terbaru dengan kode nama “No Hookless 2” yang merupakan logam retsleting modern seperti banyak digunakan sekarang. Penemuannya ini dihadiahi paten oleh Amerika Serikat untuk Fastener Separable yang dikeluarkan pada tahun 1917.
Retsleting sendiri populer pada tahun 1923 oleh BF Goodrich, setelah dipasang pada produk sepatu boots mereka. Dua puluh tahun kemudian industri fashion mulai menggunakan retsleting. Tepatnya pada perang dunia ke II dimana para tentara mulai menggunakan celana panjang dan baju dengan retsleting.
Demikianlah sharing ane tentang "Google Retsleting" di fayescool.blogspot.com ada salah apapun saya mohon maaf. Happy Blogging..
4.5
»
Postingan Terkait
» Rating
2 comments :
nice info sobat...!!!
@arhysinjai: siiip gan... Thankyu
Post a Comment